Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April 19, 2015

Lentera

Hari berganti begitu cepat,  mentari pagi begitu elok memancarkan cahaya cinta nan lembut. Kuucap beberapa untaian  kata sebagai bukti cinta dan kekaguman ku kepada -Mu, wahai sang pemilik cinta yang agung. Kusampaikan pesan-pesan cintaku kepadamu daLama setiap untaian doa, berharap ku tak kehilangan cinta-Mu. Engkau membawa aku ke dalam dunia yang penuh warna kehidupan, membuai ku dengan rahmat-rahmat-Mu, hingga terkadang aku melalaikan -Mu. Aku berjalan dalam kesendirian, membuatku terlena akan keindahan duniawi-Mu sampai hatiku dipenuhi oleh keindahan-keindahan dunia yang membuat cintaku tertutup oleh arogansi-arogansi duniawi yang penuh dilema. Salah aku dalam menilai,  jatuhlah aku dalam kekufuran yang panjang.  Muncullah rasa iri, dengki, hasut, hampa dalam diri yang kelak akan menjadi penyakit, penyakit hati yang akan mematikan cinta yang suci yang telah Engkau titip kan kedalam hati ini. itu semua telah aku lalui dalam kehidupan ini. Aku mendekap dala...